Penulis: diketik

Masih ada kesalahan fatal sering terjadi dalam strategi SEO. Salah satunya adalah ingin mendorong peringkat pada halaman yang tidak sejalan dengan maksud pencarian, atau search intent. Saat seseorang menggunakan Google untuk melakukan pencarian. Ada berbagai macam alasan untuk mereka melakukannya. Contohnya saja Seseorang mengetik ‘sepatu’. Berharap mendapatkan – rekomendasi sepatu terbaik, harga sepatu, atau juga toko sepatu terdekat. Apapun itu maksudnya, kepuasan pengguna pada hasil SERP didasarkan apakah Google memahami search intent mereka. DAN… Alasan mengapa Google disebut sebagai search engine No. 1 adalah algoritmanya bekerja dengan sangat baik. Google dapat memahami maksud pengguna ketika melakukan pencarian. Walaupun data dan…

Read More

Membuat lokasi di Google Maps akan sangat efektif untuk bisnis dengan alamat fisik. Seperti toko, usaha dengan janji temu, ataupun restorant. Atau bahkan hanya untuk lokasi rumah agar mudah mendapatkan titik dan rutenya. Ini semua bermula dari Google. Menjadi mesin pencari raksasa yang dibutuhkan oleh semua orang. Mulai dari maksud pencarian informasi hingga titik lokasi. Manfaat Google Maps untuk Pengguna Google Maps adalah salah satu alat gratos dari Google. Menawarkan layanan pemetaan online secara gratis. Pengguna Google Maps dapat dengan mudah menggunakan untuk kepentingan bisnis (pencarian lokal) dan juga pribadi. Seperti membuat lokasi (bisnis), dan mengarahkan rute, dan kemampuannya menunjukkan…

Read More

Salah satu fungsi domain authority adalah sebagai data untuk analisis strategi digital untuk pemasar online. Tapi sebenarnya, apa itu domain authority? seberapa penting metrik ini untuk mendapatkan peringkat di Google? Haruskah kita benar-benar meningkatkannya? Pertanyaan di atas akan dijawab secara lengkap. Jadi pastikan Anda menyimak hingga akhir. Apa itu Domain Authority? Sebelum menjalan rangkaian strategi digital Anda. Pastikan terlebih dahulu untuk benar benar mengetahui apa itu domain authority. Apakah ini berguna atau tidak untuk bisnis Anda. Jadi, domain authority atau disingkat sebagai DA awalnya adalah sebuah metrik yang dipelopori MOZ. Metrik ini berguna untuk mengestimasi, seberapa besar peluang sebuah domain…

Read More

Terdengar sangat rumit, namun cara membuat website toko online dapat Anda lakukan sendiri lho. Ini tentunya lebih menghemat cost keluar dan menambah ilmu tentang pemasaran digital. Mewujudkan website melalui WordPress memang pilihan yang tepat. Ada alasan yang bagus di balik itu. Alasan Penting Menggunakan WordPress di 2022 Ada satu kesalahpahaman umum tentang WordPress. Orang berfikir bahwa itu hanya platform untuk blogging. Tapi, WordPress jauh dari itu. Ya memang benar, WordPress dimulai sebagai platform blogging. Namun, ia telah berkembang menjadi pembuat situs website dan CMS (Sistem Manajemen Konten) yang kuat. Bagian terbaiknya, WordPress mudah digunakan dan sangat FLEKSIBEL untuk berbagai jenis…

Read More

Anda membutuhkan skill dalam menulis konten di blog. Ini gunanya agar dapat menarik pembaca untuk lagi dan lagi membaca konten Anda. Cara menulis artikel SEO salah satu ilmu yang perlu Anda kantongi. Di mana Anda harus memikirkan struktur dan tetap membuat konten itu menyenangkan. Jika artikel Anda disukai dan dipahami, pembaca cenderung membagikannya dengan orang lain. Itu artinya, Anda berpeluang mendapatkan lebih banyak pengunjung untuk blog/situs Anda. Apa Konten SEO [Penulisan SEO]? Apa itu SEO, dan apa sangkut pautnya dengan tulisan blog Anda? Penulisan SEO artinya konten yang Anda buat berfokus pada penyediaan informasi berharga untuk pengguna. Maksudnya menjawab kebutuhan,…

Read More

Panduan ‘cara riset keyword’ terdengar seperti tugas yang menakutkan. Apakah perlu melakukan riset? Bukankah insting marketing harusnya memberi tahu kesimpulan kata kunci mana yang relevan untuk bisnis? Tidak terlalu, saya akan membantu Anda dengan panduan ini. Apa yang perlu Anda ketahui tentang kata kunci terbaik, termasuk: Apa itu riset keyword? Mengapa harus?Tujuan risetKapan Riset Keyword dibutuhkan?Bagaimana cara riset keyword dan alat pendukungnyaJenis – jenis keyword, dan cara menemukan keyword kompetitor. Apa itu Riset Keyword? Riset keyword adalah penelitian untuk menemukan istilah yang digunakan orang untuk mencari informasi suatu topik. Proses ini termasuk mencari tahu seberapa sering kata kunci tersebut digunakan…

Read More

Sebagai pembisnis, pertanyaan yang sering muncul saat ini adalah ‘bagaimana cara agar bisnis muncul di pencarian google ?’. Ya, pilihan yang tepat bagi Anda yang ingin mengetahuinya. Mengapa? Sebelum mulai topik utama, cara agar bisnis muncul di pencarian google. Kita akan membahas terlebih dahulu. Mengapa harus hadir di Google? Apa manfaat yang bisnis Anda dapatkan? Sudah menjadi pengetahuan umum bukan, Google adalah mesin pencari terbesar di dunia. Contohnya saja, kita yang tinggal di Indonesia ini. 90% mencari kebutuhan apapun di Google. Bahkan, mungkin Anda adalah salah satunya, yang melakukan pencarian: ‘bagaimana cara ……”rekomendasi ……”restorant terdekat”berapakah ……’atau ‘toko ……. terbaik di…

Read More

Cara Melamar Kerja Melalui Email – Tentunya jika ingin melamar pekerjaan harus memperhatikan aspek etika. Hal yang sama berlaku untuk lamaran  melalui email. Hal terpenting yang harus diperhatikan adalah mulai dari bahasa yang digunakan, dokumen yang akan dibuat dan masih banyak lagi. Cara Melamar Kerja Melalui Email Beruntung bagi Anda yang sedang mencari pekerjaan, kami telah menyiapkan cara yang baik dan benar untuk melamar melalui email. Berikut adalah hal-hal yang perlu diperhatikan dan dilakukan saat melamar melalui email. 1. Pastikan Emailnya Benar Pasti tidak sedikit dari Anda yang memiliki banyak akun email, jika Anda memilih melamar pekerjaan melalui email, pastikan…

Read More

Investasi Emas Online – Investor berpengalaman terkadang menyarankan investor baru untuk mulai berinvestasi di emas online sehingga mereka bisa mendapatkan pengembalian yang lebih tinggi ketika jenis investasi lain menghasilkan hasil yang kurang ideal. Kebanyakan lebih memilih untuk berinvestasi emas secara online karena nilai emas meningkat dari tahun ke tahun. Dibandingkan dengan bentuk investasi lainnya, nilai emas juga dinilai tahan terhadap inflasi. Berdagang emas di pasar forex adalah cara mudah melakukan investasi emas. Keuntungan Investasi Emas Online Berinvestasi dalam emas online menggunakan pasar forex menghilangkan kebutuhan untuk membeli emas batangan, menyimpannya di brankas, dan kemudian menjualnya saat harga emas naik, seperti…

Read More

Cara Mеmbuаt Lіnk Zoom Mееtіng TERBARU [MUDAH BANGET LOH!] – Dіtеngаh-tеngаh wаbаh, рrоgrаm Zооm cloud ѕudаh jаdі орѕі khuѕuѕ bеbеrара оrаng untuk lаkukаn kеgіаtаn. Dіmulаі dаrі lаkukаn zoom rараt dі lарtор sampai melakukan aktivitas belajar mеngаjаrkаn dеngаn zооm mеnjаdі sisi dari kеhіduраn ѕеtіар hаrі banyak оrаng.. Inі tеntu ѕаjа bukаn tаnра alasan. Prоgrаm Zoom ѕеbаgаі ѕаlаh ѕаtunуа рrоgrаm rapat оnlіnе уаng cukup еntеng. Ini mеmbuаt beberapa оrаng dараt memakainya lераѕ dаrі dеtаіl hаndрhоnе mereka. Lаngkаh Mеmbuаt Lіnk Zооm Mееtіng Dеngаn Mudah. Salah ѕаtunуа hаl yang реrlu Anda kеnаlі agar bіѕа memakai рrоgrаm Zооm lebih еfіѕіеn іаlаh langkah membuat link Zооm mееtіng.…

Read More